Dalam proses pembentukan otot, latihan merupakan salah satu faktor terpenting dalam prosesnya. Dengan memaksimalkan performa latihan kalian, kalian akan mampu memaksimalkan peningkatan protein sintesis pada otot kalian, dan mendapatkan massa otot yang lebih maksimal. Berbicara soal performa latihan, creatine adalah suplemen nomor satu untuk meningkatkan performa latihan kalian.
Sebuah...
Mengapa kalian berolahraga?
Apakah kalian mencoba menjadi lebih kuat? Apakah ingin sehat? Memiliki tulang yang lebih kuat dan umur lebih panjang? Menyelesaikan masalah yang kalian alami pada tubuh kalian? Atau hanya sekedar ingin menambah hobi baru?
Bagi sebagian pria, jawaban untuk pertanyaan latihan akan selalu bahwa mereka ingin berotot. Apakah kalian memiliki tujuan yang sangat...
Kalau mendengar pembahasan dengan topik membangun otot pasti kalian udah gak asing lagi dengan yang namanya “bulking”.
“Bulking” berarti menambah besar massa atau berat. Pada dasarnya, bulking adalah saat dimana kalian mempertimbangkan penambahan massa pada tubuh dengan cara meningkatkan konsumsi kalori harian dibandingkan biasanya. Tujuannya adalah untuk mendapatkan ukuran dan...
Latihan itu menyenangkan dan mungkin bisa memberi kebahagiaan dalam hidup kalian. Tapi, selain sisi menyenangkan dari latihan, mungkin kalian akan merasa cemas atau terburu-buru untuk melihat hasilnya; menjadi lebih fit, lebih kuat, lebih cepat atau yang lainnya. Kita semua punya fitness goal yang berbeda, namun ada sesuatu yang mengganggu sebagian besar dari kita, yaitu tidak dapat...
Tubuh kita cukup rumit, yang dimana mereka harus mencukupi seluruh kebutuhan nutrisinya untuk bertahan hidup dan berfungsi dengan baik.
Mencukupi kebutuhan nutrisi ini adalah hal yang sangat penting dalam komposisi pola makan kita. Oleh karena itu, sangat penting untuk memahami dua jenis nutrisi yang dapat dibagi menjadi Makronutrisi dan Mikronutrisi. Kalian mungkin pernah dengar...
Proses mendapatkan tubuh fit membutuhkan kerja keras dan tekad. Untuk menghilangkan lemak dari tubuh dari tubuh kalian dan membentuk tubuh, kalian perlu makan lebih sedikit kalori daripada yang dibutuhkan tubuh, dan kalian juga perlu membangun otot dengan berolahraga, mengangkat beban, dan menjadi aktif. Menjadi fit juga membutuhkan pengembangan stamina dengan melakukan latihan...
Meskipun creatine dan pre-workout memiliki efek yang terlihat sama yaitu menambah energi ketika latihan namun kedua suplemen itu sangat berbeda.
Creatine, adalah suplemen penambah kekuatan dan ukuran massa otot. Pre-workout adalah peningkat performa latihan yang terbuat dari bahan yang berbeda dengan creatine namun sering kali juga mengandung creatine didalamnya.
Kalian mungkin...
Suplemen pre-workout sudah menjadi sangat populer di area para binaraga.
Pendukung mengklaim bahwa pre-workout dapat meningkatkan kebugaran kalian dan menambah energi yang kalian butuhkan untuk melewati latihan yang menantang.
Artikel ini akan memberi tahu kalian segala sesuatu yang perlu kalian ketahui tentang suplemen pre-workout, termasuk apakah itu baik atau buruk bagi kesehatan...
Supplements and rope on the floor at the crossfit gym
Beberapa orang lebih memilih untuk meminum kopi hitam untuk menambah fokus pada saat latihan, saat beberapa orang lainnya tidak bisa mentoleransi untuk meminum kopi. Namun, kafein yang dikandung itu sendiri tidak dapat disangkal dapat memberikan energi tambahan dalam aktivitas, itulah mengapa banyak atlet profesional dan tidak memiliki...
Selama proses menunkan berat badan tentu penting memilih sumber asupan nutrisi yang kita konsumsi selama prosesnya, mengingat tubuh tidak memilik banyak tempat untuk menampung makanan karna perlu berada dalam keadaan defisit kalori.
Termasuk memilih asupan protein berkualitas tinggi. Protein berperan penting selama proses penurunan berat badan. Namun, tidak semua jenis protein memiliki...